iniriau.com, PEKANBARU – Riau diprediksi diguyur hujan sepanjang hari Jumat (28/11/2025). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Pekanbaru mengeluarkan peringatan dini potensi hujan lebat disertai petir dan angin kencang di sejumlah wilayah.
"Sejak pagi, hujan dengan intensitas ringan sampai sedang terpantau di beberapa wilayah," ujar Putri Santy, Forecaster On Duty BMKG Pekanbaru.
Waspada terutama bagi warga Rokan Hulu, Kampar, Indragiri Hulu, Indragiri Hilir, Kuantan Singingi, dan Pelalawan. BMKG juga mengingatkan potensi gelombang tinggi hingga 2,5 meter di perairan Rokan Hilir, Dumai–Bengkalis, serta Kepulauan Meranti–Pelalawan.
Pantauan hotspot menunjukkan nihil titik panas di Riau. Tetap waspada dan siapkan diri menghadapi cuaca ekstrem.**
- Lingkungan
- Pekanbaru
Waspada! Riau Diguyur Hujan Seharian, BMKG Imbau Siaga Petir & Angin Kencang
NN
Jumat, 28 November 2025 - 08:52:00 WIB
Ilustrasi hujan di Riau (foto: net)
#Pekanbaru
IndexPilihan Redaksi
Index1 Januari 2026, Parkir di Alfamart Gratis
DPRD dan Pemko Pekanbaru Teken MoU KUA-PPAS APBD 2026 Senilai Rp 3,049 Triliun
Puncak Milad Muhammadiyah ke-113 dan UMAM ke-4 Dihadiri Raja Muda Perlis
PHR Catat Produksi Cemerlang di Sumur Pinang East-2 Capai 2.648 BOPD
TAF Turun Reses, Warga Sampaikan Masalah Banjir dan Program Rp 100 Juta per RW
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Lingkungan
Tiga Harimau Sumatera Viral di Medsos, BBKSDA Riau Beri Penjelasan
Selasa, 20 Januari 2026 - 16:01:00 Wib Lingkungan
Harimau Sumatera Muncul di Riau, Pemprov Imbau Warga Tetap Waspada
Senin, 19 Januari 2026 - 18:02:29 Wib Lingkungan
BMKG: Cuaca Riau Kabur-Berawan, Hujan Ringan Berpotensi Terjadi
Senin, 19 Januari 2026 - 08:28:31 Wib Lingkungan
Tiga Harimau Sumatera Terekam Berkeliaran di Desa Pulau Muda Pelalawan
Senin, 19 Januari 2026 - 07:53:05 Wib Lingkungan