PAPUA - Jalanan berdebu Trans Papua yang masih dalam proses pembangunan menjadi "trek" dadakan Presiden Joko Widodo.
Jokow, sapaannya, menjajal jalan tersebut saat kunjungan kerja ke Wamena, Jayawijaya, Papua, Rabu (10/5/2017). Banyak hal menarik dari aksi mantan wali kota Surakarta itu saat meninjau lokasi pembangunan jalan tersebut.
Di samping mengendarai motor trail berpelat nomor RI 1, momen mesra juga dibidik fotografer Istana Kepresidenan. Itu terlihat ketika Presiden Jokowi menunggangi motor trailnya, Ibu Negara Iriana sempat berfoto bersama sambil memayungi orang nomor satu di negeri ini.
Ditambah dengan latarbelakang perairan dan bukit-bukit hijau Papua, foto itu semakin tampak romantis. Jokowi dengan gagahnya menyusuri jalanan berliku dengan motor trail-nya.
Di belakangnya tampak Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo dan sejumlah pejabat lainnya. "Kalau naik trail kelihatan jelas kesulitannya. Itu baru naik, coba bayangkan yang membangun. Kami ini kan coba melihat di lapangan," kata Jokowi usai peninjauan.
Sumber: JPNN/riaupos.co
Jokowi Jajal Jalan Trans Papua dengan Motor Trail
Redaksi
Selasa, 00 0000 - 00:00:00 WIB
Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana di Jalan Trans Papua. (BIRO PERS KEPRESIDENAN)
Pilihan Redaksi
Index1 Januari 2026, Parkir di Alfamart Gratis
DPRD dan Pemko Pekanbaru Teken MoU KUA-PPAS APBD 2026 Senilai Rp 3,049 Triliun
Puncak Milad Muhammadiyah ke-113 dan UMAM ke-4 Dihadiri Raja Muda Perlis
PHR Catat Produksi Cemerlang di Sumur Pinang East-2 Capai 2.648 BOPD
TAF Turun Reses, Warga Sampaikan Masalah Banjir dan Program Rp 100 Juta per RW
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Nasional
Di Simposium SMSI, Prof Albertus Soroti Dampak Ongkos Politik Pilkada Langsung
Jumat, 16 Januari 2026 - 10:31:00 Wib Nasional
KPK Naikkan Status Yaqut ke Tersangka Kasus Kuota Haji 2023–2024
Jumat, 09 Januari 2026 - 17:19:51 Wib Nasional
Kemenhut Bantah Penggeledahan, Kejagung Verifikasi Data Hutan
Kamis, 08 Januari 2026 - 22:24:17 Wib Nasional
PP 42/2025 Naikkan Tunjangan Hakim, Ketua PT Capai Rp110,5 Juta per Bulan
Kamis, 08 Januari 2026 - 13:20:04 Wib Nasional